Tentang Tembang Macapat



Catatan: Yant Kaiy

Macapat atau orang di kawasan Kecamatan Pasongsongan Kabupaten Sumenep bilang Mamaca adalah kesenian bertutur yang ditembangkan. Kesenian ini sudah ada sejak jaman dahulu. Ketika saya masih kecil (era 80-an), kesenian Macapat setiap minggu selalu terdengar lewat loudspeaker (pengeras suara).

Pada saat itu di setiap desa pasti ada satu bahkan lebih perkumpulan Macapat. Biasanya pelaksanaan perkumpulan Macapat bergilir dari rumah ke rumah para anggotanya.

Kini perkumpulan Macapat di Desa Pasongsongan dan sekitarnya sudah tidak ada. Sedangkan kaum muda tidak ada yang mau belajar tembang Macapat. Ini menjadi keprihatinan kita semua. Hilangnya kebudayaan peninggalan para leluhur.[]



Komentar

Postingan populer dari blog ini

Soa-soal Bahasa Madura Kelas III

Soal-soal Bahasa Madura Kelas IV SD

Amazing! Siswa SDN Soddara 1 Pasongsongan Raih Juara III se-Madura

Soal dan Kunci Jawaban Bahasa Madura PAS Kelas IV SD

SDN Soddara 1 Pasongsongan Turunkan 4 Atlet di Skill and Sport Competition 03 se-Madura

Mitos Uang Bernomer 999

Soal dan Kunci Jawaban Bahasa Madura Kelas 3 SD di Sumenep

MWC NU Pasongsongan Hadirkan Kiai Said Aqil Siradj: Menyambut Hari Santri dengan Pencerahan untuk Umat

Upacara Bendera di SDN Padangdangan 2 Berlangsung Khidmat, Pembina Upacara Ingatkan Kesiapan Asesmen Sumatif Semester

Patmo, S.Pd Wakili Kecamatan Pasongsongan dalam Lomba Mendongeng Hari Jadi Sumenep ke-756 dan Hari Guru Nasional 2025