Pelita Subuh
Pentigraf: Yant Kaiy
Kemiskinan menyebabkan
banyak hal yang dapat kuimpikan. Namun tak ada niat serakah supaya semua
tercapai. Tuhan Maha Mendengar setiap kata hati dari seorang hamba.
Aku lebih damai dalam
balutan hidup sederhana. Tapi orang-orang terdekat melemparku lebih jauh
mengembara agar dua tiga pulau bisa ditempuh. Lebih-lebih istriku. Meski aku
menyadarinya.
Memang ada banyak
komentar agar aku bisa melepaskan cincin perkawinan kami. Biarlah waktu
menjawabnya.[]
Pasongsongan. 10/2/2021
Komentar
Posting Komentar
Berkomentarlah dengan sopan agar kita bisa memberikan pengalaman yang baik untuk pengunjung. Terima kasih.