Antologi Puisi “Erosi Malam” (20)



Puisi Karya Yant Kaiy

Bangun Tidur

secangkir puisi terhidang

sepiring prosa kumakan pelahan

dan kegetiran menusuk jiwa

sekilas mimpi berkelebat

bangkitkan hasrat nan hampa

mengasyikkan tidur bermandi

impian semu.

Sumenep, 04/02/93

 

Sajak Rindu tak Sampai

mengambang rindu terukir

penat ragaku menangkap asmara

kupanah rindu yang bunganya

telah layu

dari sekian ribu

kegamangan tak menentu

tak sampai hati

kumenatapnya di kaca jati diri

sesak napasku seketika.

Sumenep, 04/02/93

Komentar

Postingan populer dari blog ini

BPRS Bhakti Sumekar Pasongsongan Salurkan Sedekah di SDN Panaongan 3

Abu Supyan: Kepala SD yang Memiliki TK Satu Atap Diminta Segera Urus Izin Operasional

MS Arifin Menerima Kunjungan Ahli Pengobatan Alternatif di Yogyakarta

Anak Yatim di SDN Panaongan 3 Terima Santunan dari BPRS Bhakti Sumekar Pasongsongan Kabupaten Sumenep

Saran Agus Sugianto dalam Rapat KKG SD Gugus 02 Pasongsongan

Agus Sugianto Sependapat dengan Pengawas Bina SD, Dorong Pengurusan Izin Operasional TK Satu Atap

Notulen Rapat KKG PAI Kecamatan Pasongsongan Awal 2025

KKG SD Gugus 02 Pasongsongan Gelar Rapat Penyegaran dan Konsolidasi

Soa-soal Bahasa Madura Kelas III

Gondo Topo: Perpaduan Pijat Saraf dan Ramuan Herbal di Bondowoso