Sang Koruptor Mati di Kamar Hotel Berbintang (IIl)

 


Sang Koruptor Mati di Kamar Hotel Berbintang (IIl)

Puisi: Yant Kaiy

 

menjelang fajar

koran, majalah, televisi, radio

tiba-tiba menyiarkan kematiannya

dia tergeletak di samping pembaringan sang pelacur

 

semua membicarakannya,

kini terkuaklah lebar-lebar tabir rahasianya

lengkaplah predikatnya

selain sebagai koruptor piawai

dia adalah pemabuk, penjudi

suka berfoya-foya dengan para wanita lacur

 

di tanah kuburan

terbujurlah sang koruptor

seorang diri

bersama puing-puing dosanya

tepi derai air mata aib

keluarga yang ditinggalkannya

masih terus mengalir

entah, sampai kapan berakhir.

 

Pasongsongan, April 1992



Komentar

Postingan populer dari blog ini

BPRS Bhakti Sumekar Pasongsongan Salurkan Sedekah di SDN Panaongan 3

Abu Supyan: Kepala SD yang Memiliki TK Satu Atap Diminta Segera Urus Izin Operasional

MS Arifin Menerima Kunjungan Ahli Pengobatan Alternatif di Yogyakarta

Anak Yatim di SDN Panaongan 3 Terima Santunan dari BPRS Bhakti Sumekar Pasongsongan Kabupaten Sumenep

Saran Agus Sugianto dalam Rapat KKG SD Gugus 02 Pasongsongan

Ramuan Banyu Urip Bawa Serda Arifin Go International

Agus Sugianto Sependapat dengan Pengawas Bina SD, Dorong Pengurusan Izin Operasional TK Satu Atap

Cara Penggunaan Ramuan Banyu Urip Sesuai Anjuran MS Arifin

KKG SD Gugus 02 Pasongsongan Gelar Rapat Penyegaran dan Konsolidasi

Abah Asep, Perjalanan Panjang Sang Pejuang Herbal Therapy Banyu Urip