Patah Arang



Patah Arang

Puisi: Yant Kaiy

 

berkali kuselalu mencoba bangkit dari tidur

lelah menelanjangi terang-terangan

bergelimang peluh menampar permukaan raga

tanah kupijak tak berdaya

menahan segala karier menancap di benak

terpatri nuansa bening di kelopak bunga asmara, bermekaran

kalah suatu kelumrahan dalam permainan menentang cita

meski roda putarku di bawah garis kesederhanaan

terperosok langkah-langkah pada kebisuan naluri tak bermakna

bagi keberlangsungan asa memporak-porandakan semuanya

yang berbau ikhtiar terhampar

nasib siapa yang mengetahui?, kalau bukan di atas sana

makanya jangan seenak perut menentukan langkahmu, kawan!

pikirlah sebelum nyawa melayang ke angkasa raya,

 

tak sadarkah dirimu? sungguh

bukanlah kumenakutimu

jujur, naluri berucap ternatal gerak pasti

 

jadi tak bergairah diri menulis lagi

beragam beban derita mencambuk

menjungkir-balikkan raga ke slogan jati diri.

 

Madura, 14/11/92

 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Soa-soal Bahasa Madura Kelas III

Najma Fairus Bikin Haru di Acara Perpisahan SDN Padangdangan 2🔥

Terbaru‼️ R4 Mendapat Jalur Khusus PPPK 2025🔥

Pisah Kenang Siswa Kelas VI SDN Pasongsongan 1: Pentas Seni yang Spektakuler dan Mengagumkan🔥

Soal-soal Bahasa Madura Kelas IV SD

Wali Murid dan Guru Bersinergi Sukseskan Acara Pelepasan Siswa Kelas VI SDN Padangdangan 2💪

Pelepasan 1000 Merpati Tandai Dimulainya Haflatul Imtihan di Pesantren Annidhamiyah

Pelepasan Siswa Kelas VI SDN Padangdangan 2 Berlangsung Meriah🔥

Upacara Pembukaan Perkemahan Sataretanan (Perkasa): Sambutan Kamabigus🔥

Grand Opening Haflatul Imtihan 2025‼️ Menyemai Prestasi, Merawat Tradisi di Pondok Pesantren Annidhamiyah🔥