Miris😭😇 Lampu Penerangan di Jembatan Sungai Angsono Masih Nol🅾️
SUMENEP - Jembatan Sungai Angsono di Kecamatan Pasongsongan, Kabupaten Sumenep, masih belum dilengkapi dengan lampu penerangan yang memadai pada malam hari. Selasa (29/4/2025).
Kondisi ini berpotensi meningkatkan risiko kecelakaan bagi pengguna jalan, terutama pengendara sepeda motor dan mobil yang melintas di jembatan yang menghubungkan Desa Pasongsongan dan Desa Panaongan ini.
Diharapkan pemerintah setempat peduli dan bisa memperhatikan kondisi jembatan dan memasang lampu penerangan untuk meningkatkan keselamatan dan keamanan masyarakat.[Surya]
Komentar
Posting Komentar
Berkomentarlah dengan sopan agar kita bisa memberikan pengalaman yang baik untuk pengunjung. Terima kasih.