Antologi Puisi “Wajah Malam” (21)



Puisi Karya Yant Kaiy

 

Hilang Sekolah

otakku terkuras

seolah keletihan tak memberiku

kesempatan berpikir sepuasnya

kutidurkan tubuhku

menanti masaknya nasi

kami ingin makan bersama musim

menghabiskan masa remaja.

Sumenep, 14/07/1988

 

Biodata Penulis:

Yant Kaiy lahir di Kecamatan Pasongsongan-Sumenep,1971. Kumpulan puisi "Wajah Malam" ditulis saat saya akan keluar dari bangku SMA serta menginjak bangku SMA. Semoga kehadiran antologi puisi ini bisa menghiasi kehidupan anak-anak saya kelak. Terutama setelah saya tiada.[]

Bumi Madura, medio Juli 1988


Komentar

Postingan populer dari blog ini

BPRS Bhakti Sumekar Pasongsongan Salurkan Sedekah di SDN Panaongan 3

Abu Supyan: Kepala SD yang Memiliki TK Satu Atap Diminta Segera Urus Izin Operasional

MS Arifin Menerima Kunjungan Ahli Pengobatan Alternatif di Yogyakarta

Anak Yatim di SDN Panaongan 3 Terima Santunan dari BPRS Bhakti Sumekar Pasongsongan Kabupaten Sumenep

Saran Agus Sugianto dalam Rapat KKG SD Gugus 02 Pasongsongan

Agus Sugianto Sependapat dengan Pengawas Bina SD, Dorong Pengurusan Izin Operasional TK Satu Atap

Notulen Rapat KKG PAI Kecamatan Pasongsongan Awal 2025

KKG SD Gugus 02 Pasongsongan Gelar Rapat Penyegaran dan Konsolidasi

Soa-soal Bahasa Madura Kelas III

Gondo Topo: Perpaduan Pijat Saraf dan Ramuan Herbal di Bondowoso