Pengeroposan Tulang: Efek Penggunaan Obat Diabetes
![]() |
Pasien penderita pengeroposan tulang dan diabetes (Foto: Yant Kaiy). |
Apoymadura, Bondowoso – Selama tiga tahun tanpa henti menggunakan obat diabetes, ternyata berakibat buruk pada kesehatannya. Tulangnya mengalami pengeroposan. Awalnya ia divonis memiliki kadar gula tinggi. Lalu ia berusaha mengonsumsi obat yang direkomendasikan dokter. Namun tetap saja kadar gulanya di atas normal.
Sampai akhirnya
perempuan berusia lebih lima puluh tahun ini datang ke tempat praktek Therapy
Gondowangi Bondowoso.
“Hanya dua kali
kunjungan, pasien pengeroposan tulang itu sekarang kondisinya berangsur
membaik. Begitu pula kadar gulanya sudah normal. Pasien ini pikirannya mulai
tenang, tidak panik lagi. Wajar beliau gelisah memikirkan penyakitnya yang tak
kunjung sembuh walau sudah berobat kemana-mana. Ternyata di tempat kami ia
mendapatkan kesembuhan,” papar Supriyadi kepada apoymadura.com. Ahad (8/11/2020).
Owner Therapy
Gondowangi ini menambahkan, kedisiplinan pasien dalam pola makan menjadi hal
penting bagi kesembuhannya. Menghindari makanan yang menjadi pantangannya harus
dilakukan supaya proses kesembuhan cepat tercapai. (Yant Kaiy)
Komentar
Posting Komentar
Berkomentarlah dengan sopan agar kita bisa memberikan pengalaman yang baik untuk pengunjung. Terima kasih.