Sisa Penantian



Pentigraf: Yant Kaiy

Penantian itu telah menenggelamkan hati ke sungai kecewa. Meski kutahu bukan maksudku menganggap remeh niat baiknya. Aku curiga kalau dia sengaja mengulur waktu. Seperti cerita teman-temanku kemarin.

Aku tak perlu lagi mempertahankan. Masih berpacaran sudah bertingkah macam-macam. Lebih baik kutinggalkan. Pria tidak hanya dia.

Akhirnya kutemukan lelaki idaman. Sesuai harapan. Belakangan hari belangnya juga terbongkar. Dia tidak ada bedanya dengan yang kemarin. Haruskah aku putuskan cinta kami? Apa kata dunia, menilaiku sebagai wanita tak benar.[]

Pasongsongan, 13/4/2021

Komentar

Postingan populer dari blog ini

BPRS Bhakti Sumekar Pasongsongan Salurkan Sedekah di SDN Panaongan 3

Abu Supyan: Kepala SD yang Memiliki TK Satu Atap Diminta Segera Urus Izin Operasional

Anak Yatim di SDN Panaongan 3 Terima Santunan dari BPRS Bhakti Sumekar Pasongsongan Kabupaten Sumenep

Saran Agus Sugianto dalam Rapat KKG SD Gugus 02 Pasongsongan

Agus Sugianto Sependapat dengan Pengawas Bina SD, Dorong Pengurusan Izin Operasional TK Satu Atap

Notulen Rapat KKG PAI Kecamatan Pasongsongan Awal 2025

Soa-soal Bahasa Madura Kelas III

KKG SD Gugus 02 Pasongsongan Gelar Rapat Penyegaran dan Konsolidasi

Program Guru Tamu SDN Panaongan 3, Meningkatkan Kesadaran Perlindungan Perempuan dan Anak

Rapat KKG PAI Kecamatan Pasongsongan, Serah Terima Jabatan dan Permintaan Maaf