Puncak Dosa
Pentigraf: Yant Kaiy
Sudah tujuh tahun
lebih suamiku menderita stroke. Makan-minum dan semuanya aku yang melayani.
Akhirnya aku yang mengendalikan perusahaan dari rumah.
Bagiku melayani suami
mutlak hukumnya. Aku tetap memberikan cinta dan perhatian padanya sepenuh jiwa.
Meski akhirnya aku tak kuasa menahan gejolak seksual, menggelegak ke seluruh
pori-pori tubuh. Terus kusembunyikan nafsu bejat tersebut di hadapannya.
Namun ketika aku
keluar kota, kuminum air berahi yang muncrat dari pria muda langganan. Tidak
hanya sekali. Walau usiaku tak muda lagi.[]
Pasongsongan, 10/3/2021
Komentar
Posting Komentar
Berkomentarlah dengan sopan agar kita bisa memberikan pengalaman yang baik untuk pengunjung. Terima kasih.