Di Atas Pusara



Pentigraf: Yant Kaiy

Telah lama aku tak datang ke pusaranya. Kesibukan sebagai ibu rumah tangga tak bisa dibendung. Suami baruku punya anak dua masih kecil. Sedangkan aku dengan Debur punya anak tiga juga masih kecil.

Kematiannya yang mendadak, mengejutkan. Kata dokter serangan jantung. Padahal tidak ada gejala penyakit apa-apa sebelumnya.

Aku tidak menepati janji Debur. Ia pernah berkata, kalau dirinya mati, aku tidak diperkenankan menikah lagi. Tapi aku tak mau ketiga anakku kelaparan.[]

Pasongsongan, 20/3/2021



Komentar

Postingan populer dari blog ini

BPRS Bhakti Sumekar Pasongsongan Salurkan Sedekah di SDN Panaongan 3

Abu Supyan: Kepala SD yang Memiliki TK Satu Atap Diminta Segera Urus Izin Operasional

Anak Yatim di SDN Panaongan 3 Terima Santunan dari BPRS Bhakti Sumekar Pasongsongan Kabupaten Sumenep

Saran Agus Sugianto dalam Rapat KKG SD Gugus 02 Pasongsongan

Agus Sugianto Sependapat dengan Pengawas Bina SD, Dorong Pengurusan Izin Operasional TK Satu Atap

Notulen Rapat KKG PAI Kecamatan Pasongsongan Awal 2025

Soa-soal Bahasa Madura Kelas III

KKG SD Gugus 02 Pasongsongan Gelar Rapat Penyegaran dan Konsolidasi

Program Guru Tamu SDN Panaongan 3, Meningkatkan Kesadaran Perlindungan Perempuan dan Anak

Rapat KKG PAI Kecamatan Pasongsongan, Serah Terima Jabatan dan Permintaan Maaf