Therapy Banyu Urip International Yogyakarta dalam Memperingati HUT RI

MS Arifin, CEO Therapy Banyu Urip International. (Foto: Yant Kaiy)

Yogyakarta - Komunitas Therapy Banyu Urip International Pusat Yogyakarta dalam memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-77 menyelenggarakan berbagai macam lomba. Salah satunya JJS. Sabtu (6/8/2022).

"Besok akan diselenggarakan Jalan Jalan Sehat (JJS) bersama warga Karanganyar RW 29. Sedangkan start dan finish berlokasi di Jalan Karanganyar RT 10/RW 29," terang CEO Therapy Banyu Urip International MS Arifin kepada apoymadura.com.

Perlu diketahui, Therapy Banyu Urip International menjadi sponsor utama dalam seluruh kegiatan HUT RI kali ini.

"Tujuan utama Komunitas Therapy Banyu Urip International memeriahkan HUT RI sebagai wujud mengisi kemerdekaan. Bukan tujuan bisnis," tambah MS Arifin. (Kay)


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Soa-soal Bahasa Madura Kelas III

Soal-soal Bahasa Madura Kelas IV SD

Madura Breaking News💥 BKN Resmi Tunda Pelaksanaan Seleksi PPPK Tahap II😭 Peserta Wajib Tahu😭🆘

KKG Gugus 02 SD Pasongsongan Gelar Rapat Rutin Bulanan

Praktik Korupsi BSPS di Sumenep Terungkap, Kades 🅱️🅾️ngkar Sistem Jual Beli yang Merugikan

Besok‼️ Penyerahan SK CPNS dan PPPK di Sumenep, Momentum Awal Pengabdian bagi Ratusan Calon ASN

Soal dan Kunci Jawaban Bahasa Madura PAS Kelas IV SD

Inspirasi Kepala Sekolah: Agus Sugianto Bangun Kedekatan dengan Murid SDN Panaongan 3😁

Workshop Deep Learning untuk Guru SD Pasongsongan👍👌 Tingkatkan Kualitas Pembelajaran🏆

Amazing‼️ SDN Panaongan III Buktikan Keterbatasan Bukan Penghalang Prestasi